Berita
Festival Anak Sholeh (FASI) Menyongsong Ramadhan di-KUA Kec. Gondomanan
Festival Anak Sholeh (FASI) di Kec. Gondomanan mengadakan beberapa lomba seperti lomba Tartil, Tilawah, Tahfidz, Azan dan Iqomah, Pildacil, CCA, Mewarnai dan Menggambar semua peserta lomba dari TK/TPA/TPQ Rayon Gondomanan. Hasil akhir rekapitulasi lomba keluar sebagai Juara Umum dari TPA Al-Ikhlas yang berhak memboyong Tropy dari Camat Gondomanan. (nrl/tm).